Apakah
anda pernah melihat alat musik ini?
Druri Dana
ini awalnya berasal dari Nias.
Jika Alat
musik Doli dibuat menggunakan kayu.
Sementara,
alat musik Druni Dana dibuat menggunakan bambu.
Bambu
tersebut dibentuk sedemikian, seingga menyerupai sebuah garpu tala.
Sumber : djarumcoklat.com |
Druri
Dana termasuk dalam instrumen harmonis yang mana cara memainkannya dipukul atau
pun digoyang – goyangkan.
Cara
kerjanya benar – benar mirip seperti sebuah garpu tala atau pun angklung.
Alat
musik asal Sumatra Utara ini hanya bisa menghasilkan bunyi / suara apabila
bambu – bambunya dirangkai secara berpadu.
0 Komentar